5 Cara membuat lingkaran di autocad dengan Perintah Circle

Posted on

5 Cara membuat lingkaran di autocad dengan Perintah Circle – Circle merupakan Perintah yang gunakan untuk membuat lingkaran. Dalam prosesnya terdapat 5 cara yang bisa anda gunakan untuk akselerasi dalam menggambar, cara ini melitputi :

[sc name=”iklan umum link”]

1. Cara membuat lingkaran di autocad dengan menentukan Radius

Opsi ini memungkinkan anda untuk membuat lingkarangan dengan menentukan titik pusat dan radius dari lingkaran

Cara membuat lingkaran di autocad

History..

1. Ketik “C” di keyboard

2. Ketik Spasi

3. Klik Point 1 sebagai titik pusat

4. Ketik “r”

4. Masukkan nilai 226 (Nilai radius Lingkaran)

5. Ketik Spasi untuk mengakhiri perintah

2. Cara membuat lingkaran di autocad dengan menentukan Diameter

Opsi ini memungkinkan anda untuk membuat lingkaran dengan menentukan titik pusat dan diameter dari lingkaran

Cara membuat lingkaran di autocad

History..

1. Ketik “C” di keyboard

2. Ketik Spasi

3. ketik “cen” di keyboard kemudian klik circle acuan

4. Ketik “d” (Opsi Diameter)

5. Masukkan nilai 30 (Nilai diameter “Circle diameter 30”)

6. Ketik Spasi untuk mengakhiri perintah

[sc name=”Iklan teknik sesuai konten”]

3. Cara membuat lingkaran di autocad dengan menentukan jari-jari serta menyinggung 2 objek sasaran

Opsi ini memungkinkan anda untuk membuat lingkaran dengan menentukan sisi dari kedua objek yang akan di singgung oleh circle yang anda buat serta memasukkan nilai jari-jarinya..

Cara membuat lingkaran di autocad

History..

1. Ketik “C” di keyboard

2. Ketik Spasi

3. Ketik “ttr” (Opsi persinggungan 2 objek)

4. Ketik Spasi

5. klik 1, sebagai objek pertama

6. klik 2, sebagai objek kedua

7. Masukkan nilai 0.8 (Nilai radius dari lingkaran yang kita buat)

8. Ketik Spasi untuk mengakhiri perintah

4. Cara membuat lingkaran di autocad dengan menentukan 2 titik
Cara membuat lingkaran di autocad

History..

1. Ketik “C” di keyboard

2. Ketik Spasi

3. Ketik “2p” (Opsi 2 titik)

4. Ketik Spasi

5. Klik titik pertama

6. Klik titik kedua

[sc name=”Iklan display terbaik”]

5. Cara membuat lingkaran di autocad dengan menentukan 3 titik
Cara membuat lingkaran di autocad

History..

1. Ketik “C” di keyboard

2. Ketik Spasi

3. Ketik “3p” (Opsi 3 titik)

4. Ketik Spasi

5. klik titik 1

6. klik titik 2

7. klik titik 3

8. Tekan spasi untuk mengakhiri

[sc name=”catatan migrasi cadgorontalo”]

[sc name=”Subscribe website ini”]

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *